Parigi Moutong, kabarSAURUSonline.com – Secara nasional program vaksinasi Corona Virus Disease 2019 (COVID-19) mulai diterapkan […]
Kategori: Parigi Moutong
Kabupaten Parigi Moutong adalah salah satu Daerah Tingkat II di provinsi Sulawesi Tengah, Indonesia. Ibu kota kabupaten ini terletak di Parigi. Kabupaten Parigi Moutong (parimo) melingkupi sebagian besar dari daerah pantai timur Sulawesi Tengah dan Teluk Tomini.
Kabupaten ini memiliki luas wilayah 6.231,85 km² dan berpenduduk sebanyak 444.513 jiwa (2017), dengan jumlah penduduk laki-laki sebanyak 190.092 jiwa dan penduduk perempuan sebanyak 183.254 jiwa, dan ditahun 2018 penduduk kabupaten ini berjumlah 482.794 jiwa.[2] Bupati yang menjabat saat ini adalah H. Samsurizal Tombolotutu.
Berdasarkan posisi geografisnya memiliki batas-batas: Utara – Kabupaten Buol, Kabupaten Tolitoli, dan Provinsi Gorontalo, Selatan – Kabupaten Poso dan Kabupaten Sigi, Barat – Kabupaten Donggala dan Kota Palu, Timur -serta Teluk Tomini.
Di Kategori ini, KabarSAURUSonline.COM, ingin mencoba menyajikan berita dari berbagai wilayah didaerah ini
Pemda Siapkan Tempat Karantina dan Lokasi Pemakaman Jenazah COVID-19
Parigi Moutong, kabarSAURUSonline.com – Melihat kondisi peningkatan penyebaran COVID-19 yang cukup signifikan sejak Desember 2020, […]
Anak di Bawah Umur Dominasi Kasus Laka Lantas
Parigi Moutong, kabarSAURUSonline.com – Satuan Lalu Lintas Polres Parigi Moutong Sulawesi Tengah mencatat kasus kecelakaan […]
Bagaimana Nasib Rakyat ? Iuran BPJS Kesehatan Naik
JAKARTA, kabarSAURUS.com – Bagaimana nasib rakyat Indonesia ?, pemerintah dalam hal ini Dewan Jaminan Sosial […]
Kasus Sabu-sabu Terungkap ‘Trend’ di Parigi Moutong
Parigi Moutong, kabarSAURUSonline.com – Selama kurun waktu setahun 2020, kasus penggunaan Narkoba jenis sabu-sabu terungkap […]
PWI Mencatat, Impunitas dan Kriminalisasi Wartawan Marak Terjadi
Jakarta, kabarSAURUSonline – Tahun 2020 merupakan tahun penuh tantangan bagi insan pers tanah air, khususnya […]
Stay at Home, Rayakan Tahun Baru 2021
Parigi Moutong, kabarSAURUSonline.com – Merayakan pergantian tahun 2020 ke tahun 2021 sepertinya akan jauh dari […]