PARIGI MOUTONG, KabarSAURUSonline.com – Pemerintah Kabupaten Parigi Moutong menggelar Lokakarya II untuk membahas program percepatan […]
Kategori: Berita
Berita Adalah Sajian Kumpulan Informasi Publik
Berita merupakan kumpulan sajian informasi aktual kepada masyarakat yang dilakukan oleh berbagai pihak dengan struktur pemberitaan yang berbeda-beda.
Dalam isi pemberitaan mengandung makna yang berbeda-beda. Hal itu dapat terlihat dari bentuk informasi yang akan terpublikasi kepada masyarakat luas.
Penerbitan sebuah berita dapat terlaksana secara perorangan maupun kelembagaan penyiaran pers.
Kedua sarana dalam mempublikasikan informasi atau berita tersebut, memiliki perbedaan dalam penafsiran dari sebuah informasi.
Berita terbitan perorangan biasanya melalui media sosial atau sarana lain yang keakuratannya belum dapat terjamin kebenarannya.
Sedangkan, berita yang tersajikan lembaga penyiaran pers merupakan informasi aktual, terpercaya kebenarannya atau sebuah peristiwa yang tertuang dalam sebuah karya tulis jurnalistik yang tersaji untuk masyarakat.
Selanjutnya, sejumlah media masa baik cetak maupun elektronik, telah berbadan hukum, sebagaimana amanat dalam Undang-Undang nomor 40 Tahun 1999 tentang Pers.
Perbedaan inilah menempatkan pemberitaan dan publikasi siaran pers kepada masyarakat sebagai bentuk informasi terpercaya. Mengapa demikian?, karena komponen dalam penyajian informasi diatur dalam etika jurnalistik dalam mengabarkan.
Kategori berita dalam postingan website kabarSAURUSonline.com adalah rangkuman seluruh isi berita yang terdapat pada halaman website.
Sehingga, dapat memudahkan pengunjung website mengakses informasi yang tersajikan.
Selain itu, berita yang tersajikan kepada pengunjung akan tampil dalam berbagai pilihan rubrik.
Hal ini bertujuan agar konten berita yang tersajikan sesuai dengan konsumsi publik.
Begitu juga bagi para pengunjung, dapat dimudahkan dalam mengakses berita sesuai dengan informasi yang dibutuhkan.
Untuk perusahaan media sendiri, dapat mudah untuk memantau perkembangan kemajuan pengunjung website.
Proyek Pembangunan Rabat Beton di Parigi Moutong Selesai
PARIGI MOUTONG, KabarSAURUSonline.com – Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang dan Pertanahan (DPUPR) telah selesai membangunan […]
Sementara, Pagu Anggran Operasional RTH Parigi Tahun 2022, Masih Nol
Parigi Moutong, kabarSAURUSonlline.com – Tahun 2022 mendatang, pagu anggaran sementara yang diberikan pada Dinas Lingkungan […]
Tiga Hari Dalam Pencarian, Markus Alipa Ditemukan Tak Bernyawa
MORUT, KabarSAURUSonline.com – Memasuki hari ketiga, pencarian (Alm) Markus Alipa, 65 tahun, warga Kabupaten Poso […]
Dinas Pertanian Klaim, Parigi Moutong Masih Surplus Beras
PARIGI MOUTONG, kabarSAURUSonline.com – Berdasarkan data pada Bidang Tanaman Pangan Dinas Pertanian, produktivitas padi di […]
Budidaya Padi Biofortifikasi, Dukung Penanganan Stunting Parigi Moutong
PARIGI MOUTONG, kabarSAURUSonline.com – Pemerintah Kabupaten Parigi Moutong, mulai mengenalkan budidaya padi biofortifikasi pada petani, […]
DP3AP2KB Parigi Moutong Beri Ruang Untuk Minat dan Bakat Anak
PARIGI MOUTONG, KabarSAURUSonline.com- Pemilihan duta anak yang digelar Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk […]